Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui faktor – faktor yang mempengaruhi keberhasilan pengelolaan
keuangan sektor informal khususnya pada usaha kuliner dengan menggunakan
variabel pengalaman kerja, kedisiplinan, kegiatan pemasaran, karakteristik
individu, keahlian yang dimiliki, keterjangkauan lokasi dan pelatihan di Kota
Makassar.
Hasil
penelitian menunjukkan bahwa dari ketujuh variabel hanya variabel
karakterirstik individu yang berpengaruh negatif dan tidak signifikan.
Selebihnya berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengelolaan keuangan.
Dari penelitian ini diperoleh nilai Adjusted R Square sebesar 0.227, yang
artinya bahwa 22.7 % ketujuh variabel ini menjelaskan pengaruhnya terhadap
keberhasilan pengelolaan keuangan, sisanya sebesar 77.3% dijelaskan oleh
variabel lain di luar penelitian ini.
Untuk mendapatkan FILE LENGKAP dalam bentuk MS-Word Mulai BAB 1 s.d. DAFTAR PUSTAKA, (bukan pdf) silahkan klik Cara Mendapatkan File atau klik disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar